Dengan tema, Pemantapan pertumbuhan ekonomi yang Inklusif, melibatkan usaha masyarakat (UMKM) pedesaan, BUMD, BUMDES, menampung tenaga kerja setempat, Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) tahun 2023 tingkat Kabupaten Bandung Barat (KBB) di gelar di Hotel Mansion Pine, Kota Baru Parahiyangan, Padalarang, KBB, Jawa Barat. Selasa (29/3/2022) 

Menurut Kepala Bapelitbangda KBB, Asep wahyu mengatakan,Arah kebijakannya adalah tetap,Orentasi pada pertumbuhan ekonomi dan penangan masalah Covid-19. 

“Kita ingin menyelesaikan target RPJMD yang belum selesai, tahun 2023 adalah tahun terakhir masa jabatan pasangan AKUR, artinya kita akan cari celah celah mana di tahun 2019,2020,2021,2022 akan kita sempurnakan, disamping pada tahun 2023 ada program program khusus, “jelasnya

You may also like

Leave a reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *